Sejarah Program Keahlian Teknik Konstruksi dan Properti yang dulu dikenal Jurusan Teknik Bangunan, sama dengan Sejarah berdirinya SMK Negeri 2 Tasikmalaya. Ketika awal berdiri, STM Negeri 2 Tasikmalaya mendapat izin membuka tiga Jurusan yaitu jurusan Bangunan Gedung, Mesin Umum dan Jurusan Listrik.
Dari tahun 1961-2004 untuk Jurusan Bangunan hanya membuka Jurusan Teknik Bangunan Gedung saja, namun setelah 2004 banyak perubahan dari nama Jurusan Paket/Kompetensi Keahlian yang dipilih. Tahun 2004-2006 Jurusan Bangunan beralih nama menjadi Program Keahlian Teknik Bangunan, Paket Keahlian yang dipilihnya Teknik Konstruksi Bangunan dan Teknik Gambar Bangunan, namun setelah 2008-2017 hanya Paket Teknik Gambar Bangunan saja yang dipilih karena Teknik Konstruksi Bangunan tidak ada peminatnya lagi setelah 2008. Pada tahun 2017 seiring dengan perubahan Spektrum Program Keahlian maka Program Keahlian Teknik Bangunan berubah menjadi Program Keahlian Teknik Konstruksi dan Properti yang merubah juga Paket Keahlian Teknik Gambar Bangunan menjadi Kompetensi Keahlian Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan. Pada tahun 2018 Program Keahlian Teknik Kosntruksi dan Properti menambah 1 Kompetensi Keahlian Lagi yaitu Kompetensi keahlian Konstruksi Gedung Sanitasi dan Perawatan, sehingga ditahun pelajaran 2019-2020 ini ada 9 rombel kelas DPIB, dan 2 rombel kelas KGSP.
Visi
“Menciptakan Tenaga Ahli di bidang Program Keahlian Teknik Konstruksi dan Properti SMK Negeri 2 Tasikmalaya yang cerdas, siap kerja dan kompetitif dalam persaingan diera global”
Misi
Pemenuhan 10 Standar penyelenggaraan Program Keahlian Teknik Konstruksi dan Properti SMK Negeri 2 Tasikmalaya yaitu :
Tujuan Umum :
Tujuan Khusus :
Jenis Badan Usaha :
Gambaran umum jabatan